Rabu, 04 April 2012

Code Unik Dari Code Name Android

  Mendengar atau membaca code name versi android memang lah mengundang tanda tanya, karena setiap versi android pasti ajaaaaa menggunakan code name pencuci mulut.Mungkin saja Google Inc. pengennya para penggunanya selalu merasa lapar dan ingin selalu nyemil gitu yah,? Yaaaa itu sih menurut saya ajah... Gi mana tidak kita ber andai-andai karena dari pihak Google Inc. sendiri ngga mau membocorkan alasan mereka menggunakan nama pencuci mulut sebagai code name Android. Apa mungkin saat merilis Android, mereka sering nyemil kali yah,? Entah Lah.... pernyataan Google Inc. saat ditanyai masalah uniknya code name Android pada tahun 2011 lalu :"Ini...

Tentang Andorid Dan Versi nya

Tulisan ini sengaja saya post karena pada kehidupan sehari-hari orang-orang yang notabenenya menggunakan ponsel dengan System Operation Androin kebanyakan masih banyak yang belum tau tentang apa dan bagaimana sejarah perkembangan Android itu sendiri. Tidak hanya itu, para pengguna Android juga masih agak sedikit paham dengan Versi-versi Android dari awal hingga saat ini.... (tumben serius ciL) Ok, sekarang kita langsung aja kepenjelasan nya : Android adalah sistem operasi untuk telepon seluler yang berbasis Linux. Android menyediakan platform terbuka bagi para pengembang buat menciptakan aplikasi mereka sendiri untuk digunakan oleh bermacam peranti bergerak. Awalnya, Google Inc. membeli Android Inc., pendatang baru yang membuat peranti lunak untuk ponsel. Kemudian untuk mengembangkan...

Selasa, 03 April 2012

Install Back | Track 5 di Android

Ok, Post kali ini kita bakal oprek lagi si andro (android) dengan masang Backtrack di dalamnya... Karena ane suka dengan Backtrack, tutor ini sudah saya coba N WORK... Tapiiii sebenarnya Tutor ini akuh dapat dari disini  Langsung aja yaaaah kita bahas step by stepnya, mudah kok : Spesifikasi Minimum Android1. Hp android dengan kapasitas minimum 1Ghz prosesor…2. Ponsel Telah di-root OK komposisi:1. download backtrack for android phone (unstable) DISINI2. busybox android (bisa dicari di market) 3. remote vnccari di market juga… saya pakai remote vnc pro w/ad4. terminal emulatorcari dimarket lagi 5. superuser alias root tutorialnya...

Minggu, 01 April 2012

Root Galaxy Tab 10.1 16GB Wifi 3G

Wow Postingan kali ini mungkin kita agak Ngakak ngebacanya, karena si gede Galaxy Tab bakal kita kerjain abis-abisan... hahahaha Ok, Untuk kali ini saya akan memberikan Step by Step Root Android Galaxy Tab, dalam percobaan ini saya menggunakan GT 10.1 16GB Wifi/3G Menuju Ke Pemadam Kelaparan (eith, Maap ngepost dalam keadaan perut lagi tidak sadar nih) *maksudnya,? Persiapan :- Ban bekas buat dibakar di depan gedung DPR RI- Minyak Tanah Atau Bensin- Bendera Merah Putih- Bendera Organisasi Masing2Lhooo kok kayak mau demo gini,???? | Lagi musim demo bro | wkwkwkwk Serius dan muka agak sedikit cemas karena Tab-nya masih baru, meskipun begitu senyuman...

Hemat Batray Android

Ponsel Android adalah Ponsel dengan sejuta fitur yang bisa dijalankan secara multytasking atau bersamaan seperti game, internet, GPS, video call hingga nonton tv secara online (live streaming).Tapi dengan seperti itu otomatis penggunaan batray di HP Android juga akan lebih cepat dan akibatnya daya nya pun cepat habis... yah charger lagi dah Naaaah jangan sampe deh hilangnya banyak daya batray gitu membuat kalian mati gaya. Berikut ada sedikit tips buat kalian yang memiliki Hp (kalau anak gaol seh ngomongnya HAPEH) Android agar ngga mati gaya lagi.. OK CEKIDOT - Gunakan jaringan wireless atau nirkabel sesuai kebutuhan saja (Lah gimana toh ciL,...

Pages 101234 »
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More